Ole Romeny dan Dean James baru saja menjalani debut bersejarah bersama Timnas Indonesia. Momen itu terjadi saat Tim Garuda bersua Asutralia pada Kualifikasi Piala Dunia 2026.